Tottenham Hotspurs Sulit Menang di Kandang Lawan
7,493 • Dipublish 23 September 2019Mauirico Pochettino menjelaskan kenapa Tottenham Hotspurs sulit menang di kandang lawan. Leicester menjamu Spurs, Sabtu (21/9) pada pekan keenam Liga Inggris. Spurs sangat mendominasi, tetapi Leicester yang memenangi pertandingan.
Pochettino pun menjelaskan faktor-faktor kenapa Spurs bisa kalah.
Sumber: (Opta)
Pochettino pun menjelaskan faktor-faktor kenapa Spurs bisa kalah.
Sumber: (Opta)
0 Komentar