Menjamu Sheffield pada pekan ke-21 Liga Inggris, Sabtu (30/1) pukul 22.00, Man City ingin meraih 3 poin agar terus berada di puncak klasemen Liga Inggris musim ini. Namun Aguero cs harus berhati-hati lawan Sheffield, sang tetangga, Man United sudah menjadi korbannya.
0 Komentar