Asal-usul gaung buzzer di media sosial
3,379 • Dipublish 9 Oktober 2019Di linimasa Twitter Indonesia, kata kunci "Buzzer" sudah wira-wiri sejak 2009. Kala itu buzzer masih berkisar pada aktivitas pemasaran produk atau jenama. Baru pada 2012 buzzer politik mulai tampak.
0 Komentar