7c9fbba9-8d4f-4e87-9b03-4a3555dd008a

Wolves vs Spurs: Ke Jalur Kemenangan Lagi?

9,545 • Dipublish 23 Desember 2020

Tottenham Hotspur harus menjalani laga sulit di lanjutan Premier League. Di pekan ke-15, mereka harus bertamu ke markas Wolverhampton, Senin (28/12) dini hari WIB. Spurs memang kalah di pertemuan terakhir melawan Wolves, tapi 3 laga terakhir di Molineux, jadi milik The Lilywhites.

0 Komentar

0/200