Produksi masker modis, cara industri fesyen bertahan
3,527 • Dipublish 23 Mei 2020Industri fesyen terkena dampak pandemi. Tak sedikit peragaan busana yang dibatalkan.
Jenama fesyen seperti Burberry, Lacoste, Adidas, hingga Nike, kemudian terdorong membuat masker non-medis yang modis.
Hillary Seymour, perancang Collina Strada berpendapat, masker yang berwarna dan bergaya akan membuat orang semangat.
Jenama fesyen seperti Burberry, Lacoste, Adidas, hingga Nike, kemudian terdorong membuat masker non-medis yang modis.
Hillary Seymour, perancang Collina Strada berpendapat, masker yang berwarna dan bergaya akan membuat orang semangat.
0 Komentar