Jus Simpel dan Murah yang Bikin Kulitmu Lebih Glowing
10,804 • Dipublish 14 April 2021Udah pakai skincare macem-macem tapi kok kulit belum glowing? Selain perawatan dari luar, ini saatnya GanSis juga melakukan perawatan dari dalam dengan rutin minum jus. Contek resepnya di sini, yuk cus!
#RamadanBerkahdiKaskus
#RamadanBerkahdiKaskus
3 Komentar