Warga Beijing diperbolehkan tak menggunakan masker
3,086 • Dipublish 20 Mei 2020Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Beijing (BCDPC), melonggarkan kewajiban bermasker di luar rumah pada Minggu (17/5/2020). Namun masyarakat harus tetap menjaga jarak dengan orang lain.
Diharapkan dengan kebijakan ini masyarakat terdorong untuk beraktivitas di luar rumah untuk meningkatkan kualitas hidup dan kesehatan.
Diharapkan dengan kebijakan ini masyarakat terdorong untuk beraktivitas di luar rumah untuk meningkatkan kualitas hidup dan kesehatan.
0 Komentar